CHORD/KUNCI GITAR PRAMUKA PEMERSATU BANGSA
INTRO Jadikan Pramuka pemersatu kita Kar'na tak ada beda, semua satu Nusantara Hempaskan perbedaan yang menghalangi kita Bersatu dalam Satya Dharma Menuju Bhineka Tunggal Ika VERSE 1 : Bukan saatnya melihat perbedaan Tapi harusnya kita satukan tekad Menuju masa depan satunya Indonesia Bela negara tanpa pandang di mana kita Praja Muda Karana pastilah bisa Menjadi pemersatu budaya bangsa Walau beda bahasa, tradisi, suku, dan gaya Tapi tetap kita di khatulistiwa Kita sebagai tunas bangsa Warnai bumiku tercinta Dengan pandangan ke depan Bersemangat kibar REFF 1 : Jadikan Pramuka pemersatu kita Kar'na tak ada beda, semua satu Nusantara Hempaskan perbedaan yang menghalangi kita Bersatu dalam Satya Dharma Menuju Bhineka Tunggal Ika INTERLUDE : VERSE 2 : Praja Muda Karana pastilah bisa Menjadi pemersatu budaya bangsa Walau beda bahasa, tradisi, suku, dan gaya Tapi tetap kita di khatulistiwa Kita sebagai tunas bangsa War